Polda Sumut melalui Unit Polsatwa K-9 SAR Dit Samapta, bekerja sama dengan Polrestabes Medan, TNI, BPBD Deli Serdang, serta warga, terus melakukan upaya pencarian korban longsor di Desa Martelu, Kecamatan Sibolangit, Kabupaten Deli Serdang, Jumat (6/12/2024).