Warga Mengapresiasi, Polsek Air Joman Gotong Royong Basmi Hama Tikus

SolusiTVnews.com | ASAHAN -Polsek Air Joman Polres Asahan bersama Forkopimcam Kecamatan Air Joman menghadiri kegiatan gotong royong bersama di Desa Bandar, Jumat (27/5/2022). Kegiatan gotong royong ini dihadiri Camat Air Joman yang diwakili Sekcam, Kapolsek Air Joman Iptu T Lawolo, Danramil 07 Air Joman yang diwakili Babinsa Serka Sahdan, Kepala Desa Banjar, para  Kanit Polsek […]