Pesan Kasad ke Babinsa Kodim 0201/Medan: Terus Bantu Pemerintah Atasi Masalah Stunting
SolusiTVnews.com | Medan – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad), Jenderal TNI Dr Dudung Abdurachman, SE, MM, memberikan apresiasi dan rasa bangganya kepada para Babinsa di jajaran Kodim 0201/Medan, Kodam I/BB, Kamis (27/10/2022). Apresiasi itu disampaikan Kasad karena para Babinsa telah ikut membantu penanganan kasus anak stunting yang ada di wilayah ibu kota Provinsi Sumatera Utara […]