Persiapkan Suasana Damai Jelang Masa Tenang Pilkada, Polda Sumut dan Pertamina Gelar Pasar Murah Bagi Masyarakat
SolusiTVnews.com | Medan – Polda Sumut bersama Pertamina sukses menggelar kegiatan Tabligh Akbar dan Pasar Murah di Lapangan Mapolda Sumut pada hari Sabtu, 23 November 2024. Acara ini menjadi salah satu langkah nyata Polri dalam menjaga kamtibmas serta mempersiapkan suasana damai menjelang masa tenang dan hari pencoblosan Pemilukada serentak pada 27 November mendatang. Kapolda Sumut, […]