Paripurna Istimewa Pelantikan dan Pengambilan Sumpah PAW Anggota DPRD Kota Medan Periode 2019 – 2024 di Gedung DPRD
SolusiTVnews.com | Medan – Ucapan selamat datang dan menjalankan tugas disampaikan Wali Kota Medan Bobby Nasution diwakili Wakil Wali Kota H Aulia Rachman kepada R Muhammad Khalil Prasetyo STI MKom yang baru dilantik menjadi anggota DPRD Medan sebagai Pengganti Antar Waktu (PAW) sisa periode 2019-2024 setelah anggota DPRD Medan dari Fraksi Gerindra Sahat B Simbolon […]