Polsek Namorambe Polresta Deli Serdang Rutin Lakukan Pengamanan Tempat Wisata

SolusiTVnews.com | Deliserdang, Dalam menghadapi adaptasi kebiasaan baru dimasa pandemi yang masih terus berlangsung hingga saat ini, Polsek Namorambe Polresta Deli Serdang rutin lakukan himbauan penerapan protokol kesehatan kepada masyarakat, Minggu (22/05/2022). Seperti tampak ditempat wisata pemandian sungai Namorambe dan kolam renang, personil Polsek Namorambe Polresta Deliserdang hadir untuk melaksanakan pengamanan demi menjamin terciptanya situasi […]