Diduga Membunuh Warga, Polisi Militer Tahan Tersangka 6 Oknum Prajurit TNI AD

SolusiTVnewss.com | JAKARTA, Tim penyidik dari Polisi Militer saat ini sudah melakukan pemeriksaan dan penyidikan terhadap enam oknum prajurit TNI AD yang merupakan tersangka dalam aksi pembunuhan empat warga di Kabupaten Mimika Papua. Hal tersebut dikatakan Kepala Dinas Penerangan TNI AD (Kadispenad) Brigjen TNI Tatang Subarna dalam keterangan tertulisnya di Mabesad, Selasa (30/8/2022). Dikatakan Kadispenad, […]