Bobby Nasution Berikan CSR Award 2023 Kepada 6 Perusahaan Bentuk Apresiasi
ucapan terima kasih kepada perusahaan yang telah memberikan Corporate Social Responsibility (CSR) kepada Pemko Medan, Wali Kota Medan Bobby Nasution memberikan CSR Award 2023.