Masyarakat Baru Pulih dari Pandemi Covid 19, Pemerintah Menaikkan Harga BBM, Cipayung Plus Gelar FDG

SolusiTVnews.com | MEDAN – Organisasi Cipayung Plus Sumatera Utara menggelar forum diskusi grup (FDG) serta mengaji beberapa kebijikan pemerintah di Kafe Intermezzo, Jalan Setiabudi, Selasa (6/9) sore. Dalam forum diskusi grup itu hadir sejumlah elemen organisasi yang tergabung Cipayung Plus seperti PMKRI, HMKI Sumatera Utara, GMNI Sumatera Utara, HMI Sumatera Utara dan KAMMI. “Hari ini […]