
KODAM I/BB





Revisi UU TNI untuk Perkuat Pertahanan Negara dan Profesionalisme Prajurit
Revisi Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang TNI merupakan langkah strategis untuk memperkuat pertahanan negara, meningkatkan profesionalisme prajurit, serta memastikan supremasi sipil dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, hal tersebut disampaikan Kapuspen TNI dalam Keterangan tertulisnya, Sabtu (16/3/2025)

Kolonel Inf Doddy Yudha Serahkan Jabatan Kapendam I/BB Kepada Letkol Inf Asrul Kurniawan, Siap Emban Tugas Baru
Kolonel Inf Doddy Yudha, S.I.P., M.Tr.(Han)., M.H.I., resmi menyerahkan jabatan Kepala Penerangan Kodam I/Bukit Barisan (Kapendam I/BB) kepada Letkol Inf Asrul Kurniawan Harahap, S.E., M.Tr.(Han). dalam upacara serah terima jabatan (sertijab) yang dipimpin Pangdam I/BB, Mayjen TNI Rio Firdianto, pada Kamis (27/2).



